 |
Juni 2021 |
|
|
 |
Android 12 masih dalam Beta 2 |
Android 12 memberi Anda alat yang lebih baik untuk menciptakan pengalaman yang menyenangkan bagi pengguna ponsel, laptop, tablet, perangkat wearable, TV, dan mobil. Versi Beta kedua Android 12 ini menambahkan fitur privasi baru seperti Dasbor Privasi serta update di seluruh sistem dan API seiring kami meningkatkan kualitas rilis. Pelajari lebih lanjut & mulai uji aplikasi Anda sekarang.
|
|
|
|
|
|
Google I/O: Pengumuman Android 12 |
Minggu ini kami menyoroti semua pengumuman untuk Android 12 di I/O. Kami membahas perubahan platform yang dapat memengaruhi aplikasi Anda, menampilkan fitur baru yang dapat Anda gunakan, memperkenalkan update pada alat pengujian, dan membagikan tips terbaik untuk menyiapkan aplikasi Anda.
|
|
|
|
|
 |
Kisah Developer Android: Kualitas aplikasi membantu Headspace mendorong pertumbuhan |
Headspace baru-baru ini memperbarui aplikasi Android mereka dan memublikasikannya ulang ke Google Play untuk memberikan pengalaman merek yang konsisten dan berkualitas tinggi. Cerita ini membahas bagaimana perubahan konten dan arsitektur aplikasi baru meningkatkan interaksi dan performa.
|
|
|
|
|
|
 |
Kembangkan game indie Anda dengan bantuan Google Play |
Daftar ke Akselerator untuk mendapatkan pendidikan dan bimbingan eksklusif, serta tingkatkan permainan Anda ke level berikutnya. Atau, masukkan game Anda di Festival untuk memenangkan promosi yang akan membuat game Anda menarik perhatian.
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|