|
|
Pratinjau Developer Android 14 pertama kami |
Minggu ini, kami merilis Pratinjau Developer pertama Android 14. Dengan pratinjau ini, kami membuat API Android baru untuk pekerjaan latar belakang dengan perilaku yang lebih konsisten di seluruh ekosistem kami. Cobalah, bagikan masukan Anda kepada kami, dan mulailah bersiap untuk rilis Android lainnya yang luar biasa! |
|
|
|
|
 |
Ratusan ribu developer mempelajari Jetpack Compose |
Ribuan Compose Camps diselenggarakan di seluruh dunia, tempat developer terhubung dengan rekan-rekan, dan mengerjakan project coding untuk memperkuat pengetahuan mereka tentang Jetpack Compose, toolkit UI modern Android. Lihat apa saja yang didapatkan peserta Compose Camp dari program ini, dan lihat materi pembelajaran untuk mempelajari cara menggunakan Jetpack Compose. |
|
|
|
|
|
 |
Pelajari Tata Letak dan Pengubah Jetpack Compose |
Tonton seri video MAD Skills terbaru untuk mempelajari Tata Letak Compose - komponen yang menata letak elemen UI dan Pengubah - yang mengubah tampilan dan perilaku composable. |
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|
|