 |
#android11: Acara Peluncuran Beta |
Bergabunglah bersama kami pada 3 Juni pukul 11.00 EDT untuk melihat info terbaru Android dan Google Play yang menarik serta berita pengembangan terbaru, dengan Tanya Jawab live. Bergabunglah dalam percakapan menggunakan #AskAndroid. |
|
|
|
|
Batas waktu Google Play dan Android mendatang |
|
|
16 Juni 2020: penawaran langganan harus mematuhi pedoman baru untuk memastikan pengguna memiliki pilihan yang tepat sebelum mendaftar. |
|
|
|
3 Agustus 2020: aplikasi baru harus menargetkan setidaknya Android 10 (API level 29). |
|
2 November 2020: semua update aplikasi harus menargetkan setidaknya Android 10 (API level 29) |
|
|
|
November 2020: penegakan kebijakan baru akan dimulai pada aplikasi yang dipublikasikan. Harap tinjau kebijakan tersebut sekarang juga dan lakukan evaluasi jika Anda perlu mengakses lokasi latar belakang. |
|
|
|
November 2020: library GCMNetworkManager akan berhenti menerima dukungan atau fitur baru. |
|
|
Setelah aplikasi Anda mengupdate API level target (targetSdkVersion) ke Android 11 (API level 30), panggilan API FirebaseJobDispatcher dan GcmNetworkManager tidak akan berfungsi lagi di perangkat yang menjalankan Android Marshmallow (6.0) dan yang lebih baru. |
|
|
|
|
|
Seri perjalanan pengguna: panduan untuk aplikasi dan game |
|
|
|
|
|
Postingan unggulan di Medium |
|
|
|
|
|
ChromeOS: Membuat aplikasi untuk layar yang lebih besar dan pengalaman game |
|
Dengarkan podcast ini: simak kisah Maximiliano Rodriguez, Platforms Operations Director di Gameloft, yang membahas manfaat dan tantangan menghadirkan game ke layar yang lebih besar dengan tips praktis untuk faktor bentuk baru. Termasuk pertimbangan UI dan UX, kontinuitas aplikasi, serta dukungan lingkungan multi-aplikasi dan multi-tampilan. |
|
|
Baca artikel ini: Kenneth Ford, Advokat Developer di Google, menjelaskan cara menghadirkan pengalaman yang dioptimalkan ke layar TV. |
|
|
|
Podcast Unggulan: Aplikasi, Game, dan Insight |
|
|
|
|
Mengumumkan Firebase Live |
Mulai 9 Juni, bergabunglah bersama kami dalam 5 bagian web baru setiap minggu yang terdiri dari tips bermanfaat, tutorial teknis, dan Tanya Jawab live. Dengarkan untuk mengembangkan keterampilan Anda dan terhubung dengan tim Firebase. |
|
|
|