Tutorial 11: Menghubungkan ke internet

Pelajari izin Android, cara menghubungkan dan menggunakan resource jaringan, dan cara menentukan layanan Retrofit dan menampilkan gambar.

2 aktivitas
1

Mendapatkan data dari internet

Codelab

Pelajari cara menggunakan library yang dikembangkan komunitas untuk membuat lapisan jaringan.

2

Memuat dan menampilkan gambar dari internet

Codelab

Muat dan tampilkan foto dari URL web